
Besar-besar nya komisi berbeda-beda,tergantung produk nya masing-masing.
Dengan kita menjadi reseller biasa nya kita akan mendapatkan kode URL yang langsung teruhubung ke situs produk dengan link kita,jadi apabila ada yang yang membeli produk dengan link kita,baru kita akan mendapatkan komisi.
Contoh kode link reseller:
http://www.namasitusnya.com/?id=IDANDA
Ada beberapa alasan mengapa anda menjalankan bisnis reseller,diantaranya:
1.Anda tidak perlu repot-repot untuk menciptakan produk,produk sudah ada,anda cukup memasarkan nya saja
2.Waktu nya bebas.Kapan pun anda bisa memasarkan produk
3.Pangsa pasar seluruh dunia.Dengan kita menjalankan bisnis reseller melalui internet,maka pangsa pasar kita adalah semua orang yang menggunakan internet
4.Anda tidak memiliki bos,bos nya adalah kita sendiri.
5.Penjualan akan terus berjalan,meskipun anda tidur.
Ada beberapa jenis program resseler,ada yang berbayar ada yang gratis.
Untuk yang berbayar,biasanya kita harus membeli produk mereka terlebih dahulu,baru kita bisa bergabung di program affiliasi mereka.
Ada juga yang gratis,dimana kita bisa langsung bergabung tanpa harus membeli produk mereka.
Salah satu bisnis reseller yang saya jalankan anda bisa lihat disini,buku panduan bisnis online yang sangat di rekomendasikan.Anda bisa mencoba nya jika anda mau. ;)
Sudah tidak terhitung banyak nya orang yang sukses dengan program reseller.
So...ayo kita rame-rame jalankan bisnis affiliasi :D
Terimakasih
Selamat mencoba...
Salam sukses!
Dapatkan buku panduan bisnis online DISINI
2 komentar:
Artikel yang sangat menarik. Thanks for sharing.
@Bisnis online : sama-sama :)
Posting Komentar